Tampang

Resep kue bugis ketan si-manis dan legit, makanan khas Indonesia

2 Sep 2017 11:49 wib. 11.250
0 0
Resep kue bugis ketan  si-manis dan legit, makanan khas Indonesia

2 lembar daun pandan

Cara membuat:

Siapkan bahan isi: panaskan wajan, masukkan kelapa parut, gula merah, garam dan daun pandan. Tuangkan air dan diaduk sampai merata. Masak adonan sampai sedikit mengering dan angkat.
Santan, garam, dan daun pandan dimasak sampai mendidih, kemudian diangkat
Tuangkan santan ke dalam tepung ketan sedikit demi sedikit, aduk dan dicampurkan sampai rata
Ambil kira-kira 1 sdm adonan tepung ketan, dibentuk bulat pipih, kemudian di isi dengan bahan isi dan bulatkan kembali.
Setelah itu masukkan adonan kue bugis ke dalam daun pisang yang sudah dibentuk corong dan dilipat. Kedua sisi ujungnya disematkan dengan lidi. Langkah ini diulangi seterusnya sampai adonan habis
Kukus kue bugis di air mendidih sampai kue matang selama 30 menit, kemudian diangkat dan siap disajikan.

Pembuatan kue ini sangat mudah dan murah kan!. Dengan mengembangkan kue-kue tradisional Indonesia secara tidak langsung kita sudah memajukan Indonesia dan memiliki semangat cinta tanah air.

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Heboh Pernikahan ABG 14 Tahun
0 Suka, 0 Komentar, 18 Jul 2017

POLLING

Apakah Aturan Pemilu Perlu Direvisi?