Tampang

Alternatif Sumber Pangan Ketika Harga Beras Melonjak Tinggi

6 Jun 2024 12:31 wib. 277
0 0
Memasak Nasi
Sumber foto: google

Seiring dengan itu, Lailatul juga menganjurkan untuk mencampur beberapa sumber karbohidrat yang berbeda untuk memastikan asupan karbohidrat yang seimbang dan bervariasi. Dalam hal ini, mencampur nasi merah dengan kacang-kacangan dapat memberikan kombinasi karbohidrat kompleks dan protein yang berguna, kentang dipadukan dengan sayuran hijau menyediakan karbohidrat, serat, dan zat gizi lainnya.

Beralih ke oatmeal dan buah-buahan, yang merupakan sumber karbohidrat kompleks, serat, dan vitamin, serta roti yang dikombinasikan dengan alpukat untuk mendapatkan karbohidrat kompleks dan lemak sehat, juga merupakan pilihan cerdas.

<123>

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

ramadhan terakhir
0 Suka, 0 Komentar, 30 Mei 2017

POLLING

Dampak PPN 12% ke Rakyat, Positif atau Negatif?