Tampang

5 Makanan Tinggi Serat yang Baik untuk Kesehatan

10 Apr 2018 11:32 wib. 1.249
0 0
5 Makanan Tinggi Serat yang Baik untuk Kesehatan

Tampang.com - Untuk menjaga dan meningkatkan kesehatan tubuh tentunya perlu asupan makanan yang bergizi, tak terkecuali tubuh membutuhkan serat yang tinggi. Serat kadang luput dari pemikiran untuk menjaga kesehatan dan lebih banyak memikirkan tentang protein atau mengurangi asupan gula. Padahal nyatanya tubuh juga memerlukan serat yang tinggi. Berikut ini 5 makanan yang memiliki kandungan serat yang tinggi.

1. Kacang hitam

Kacang jenis ini dapat dikombinasikan sebagai makanan sampingan. 15 gram kacang hitam dapat memenuhi setengah dari rekomendasi harian serat.

2. Gandum

<123>

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Ricciardo: Rossi Hanya Membuatku Kagum
0 Suka, 0 Komentar, 10 Jul 2017

POLLING

Apakah Pilpres 2024 Berlangsung: