Tampang

Danilo Petrucci : "Hasil Berbeda Bakal Terjadi di Qatar"

21 Feb 2018 23:37 wib. 1.779
0 0
Danilo Petrucci : "Hasil Berbeda Bakal Terjadi di Qatar"

Seperti para pembalap MotoGP lainnya, Danilo Petrucci melakukan tes pramusim MotoGP 2018 di Sirkuit Sepang Malaysia dan Sirkuit Buriram Thailand. Hasilnya cukup memuaskan. Pada tes pramusim di Sirkuit Buriram Thailand yang berlangsung 16-18 Februari 2018, pembalap berusia 27 tahun tersebut berhasil menempati posisi keenam pada hari pertama dan ketiga. Padahal Petrucci masih menggunakan motor Desmosedici GP17 pada saat melakukan tes pramusim di Sirkuit Buriram kemarin.

Pada MotoGP 2018, Petrucci akan mendapatkan motor Desmosedici GP18. Motor Desmosedici GP18 juga akan didapatkan 2 pembalap tim Ducati Corse yakni Andrea Dovizioso dan Jorge Lorenzo.

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.