Tampang

Palangkaraya Dinilai Cocok Jadi Ibu Kota Baru RI, Apa Alasannya?

13 Des 2017 21:58 wib. 1.417
0 0
 Palangkaraya Dinilai Cocok Jadi Ibu Kota Baru RI, Apa Alasannya?

Pertama, Kota yang dijuluki sebagai kota cantic ini merupakan daerah yang aman dari gempa atau bencana karena bukan bagian jalur pertemuan tiga lempeng tektonik.

Kedua, Palangkaraya tanahnya tidak subur atau dibilang gambut. Oleh karena itu dapat direkayasa menjadi sebuah kota.

Ketiga, kondisi geografis Palangkaraya cenderung flat, bukan pegunungan maupun bukit, hal itu akan membuat ongkos utnuk pembangun infrastruktur dan kebutuhan lain tidak terlalu mahal.

Jika benar, ibukota akan dipindahkan. Hal itu tentunya membutuhkan dana yang tidak sedikit. Namun , itu dikembalikan ke pemerintah.

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Aturan Pemilu Perlu Direvisi?