Tampang

Istri Kim Jong-Un Terlihat di Perayaan Peluncuran Bom Hidrogen

16 Sep 2017 12:32 wib. 1.667
0 0
Istri Kim Jong-Un Terlihat di Perayaan Peluncuran Bom Hidrogen

Istri pemimpin Korea Utara Kim Jong-Un, Ri Sol-Ju kembali muncul di publik. Ri Sol-Ju mengikuti keriuhan perayaan peluncuran bom hidrogen yang diklaim sukses oleh Korut.

Kemunculan Ri Sol-Ju jadi perhatian sebab terakhir kali ia terlihat tampil di hadapan publik pada Desember tahun lalu. Saat itu ia menemani suaminya menonton kompetisi pelatihan pertempuran udara.

Kini Ri tampil kembali dalam acara gala jamuan bagi ilmuwan yang merancang bom hidrogen. Dari foto yang terlihat, Ri mengenakan dress formal berwarna biru tua dan duduk di sebelah sang suami.

<123>

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.