Tampang

Tidur Siang Dalam Islam dan Medis

3 Nov 2017 22:19 wib. 1.435
0 0
Tidur Siang Dalam Islam dan Medis

Rasulullah bersabda,

“Qailulah-lah (istirahat sianglah) kalian, sesungguhnya setan-setan itu tidak pernah istirahat siang.” (HR. Abu Nu’aim dalam Ath-Thibb, dikatakan oleh Al-Imam Al-Albani dalam Ash-Shahihah no. 1637:  shahihul isnad).

Qailulah ini bisa dilakukan sebelum atau sesudah waktu dhuhur. Perihal Qailulah ini juga disebutkan dalam Ar Ruum ayat 23:

“Dan di anatara tanda-tanda kekuasaan-Nya ialah tidurmu di waktu malam dan saing hari dan usahamu mencari sebagian dari karuania-Nya. Sesuangguhnya pada yang demikian itu benar-benar terdapat tanda-tanda bagi kaum yang mendengarkan.”

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Aksi Mogok Kerja Oleh Karyawan JICT
0 Suka, 0 Komentar, 5 Agu 2017

POLLING

Apakah Aturan Pemilu Perlu Direvisi?