Tampang

Yuk, Kita Kenal Lebih Dekat Si Hijau Yang Banyak Jasanya!

20 Feb 2018 23:54 wib. 1.076
0 0
Yuk, Kita Kenal Lebih Dekat Si Hijau Yang Banyak Jasanya!

Adanya pohon menyebabkan ketika hujan, air dapat tertahan dan hal ini lah yang mencegah terjadinya banjir. Di lereng-lereng yang terdapat pohon juga, tanahnya dapat dengan kokoh tertahan oleh akarnya ketika terkena hujan dan mencegah terjadinya longsor.

Binatang liar akan kehilangan tempat tinggalnya.

Pohon juga merupakan tempat tinggah bagi hewan-hewan. Terbayang, ketika tidak ada pohon ke mana hewan-hewan itu harus mencari tempat tinggal? Bukan tidak mungkin hal ini juga menyebabkan kepunahan mereka.

Ternyata pohon memegang peranan yang cukup penting ya dalam kehidupan kita. Baik untuk diri kita secara langsung maupun untuk lingkungan kita. Jika memang kita sayang diri dan lingkungan ini, apa yang bisa kita lakukan kemudian terhadap pohon-pohon yang ada ya?

<1234>

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Putin Mengundang Trump ke Moskow
0 Suka, 0 Komentar, 28 Jul 2018
Jejak Kekayaan Timah Indonesia
0 Suka, 0 Komentar, 7 Apr 2024

POLLING

Apakah Aturan Pemilu Perlu Direvisi?