Tutup Iklan
hijab
  
login Register
Mendapatkan Berat Badan Ideal Tanpa Diet. 6 Gaya Hidup Sehat Ini Solusinya, Nomor 3 Telah Jadi Kebiasaan Bukan?

Mendapatkan Berat Badan Ideal Tanpa Diet. 6 Gaya Hidup Sehat Ini Solusinya, Nomor 3 Telah Jadi Kebiasaan Bukan?

23 Juli 2017 | Dibaca : 1472x | Penulis : Slesta

Bagi wanita memiliki berat badan yang ideal adalah sebuah impian. Namun tak sedikit wanita rela melakukan diet demi mendapatkan berat badan yang ideal. Apakah diet hanya satu satunya solusi? Ini hanya tentang gaya hidup, seseorang dapat mencapai berat badan yang ideal. Berikut 6 gaya hidup yang dapat membantu mendapatkan berat badan ideal.

Mulai hari dengan olahraga

Saat ini olahraga di pagi hari sangat mudah. Selain jogging, Anda dapat melakukan olahraga ringan dengan gerakan yang bisa dilihat dari situs berbagi video.

Besar makanan satu telapak

Besaran makanan yang dimakan tidak melebihi besar telapak tangan. Ukuran tersebut cukup dan tidak berlebihan untuk kebutuhan Anda. Hal ini ditujukan untuk menjaga porsi makan agar tetap terjaga dan berat badan perlahan berkurang.

Selfie

Hampir semua orang melakukan hal ini setiap saat. Selfie adalah cara agar Anda dapat setiap saat mampu mengontrol perubahan dalam diri Anda.

Mengunyah lebih lama

Mengunyah makanan dengan lama akan memberikan bantuan kepada fungsi tubuh untuk memproses makanan, dengan mengunyah lebih lama, akan mempercepet perut terasa lebih kenyang sehingga jumlah makanan yang dimasukan tidak berlebihan.

Sayuran

Mengkonsumsi sayuran dan buah akan membantu mengurangi berat badan. Sayuran akan membantu metabolisme tubuh sehingga mengontrol berat badan. Sehingga tidak ada salahnya untuk mengganti menu makan malam Anda dengan salad.

Berjalan lebih banyak

Berjalan kaki minimal 1 jam dalam sehari akan membuat berat badan Anda lebih terkontrol.

 

Bagimana, apakah Anda telah siap merubah pola hidup sekarang?

 

Artikel Terkait

Artikel Lainnya

Terbaru, 13 orang Korban Meninggal Dunia Bom Bunuh Diri di Surabaya
13 Mei 2018, by Zeal
Tampang.com - Korban Jiwa aksi teror pada Ahad (13/5) bertambah. Kabid Humas Polda Jatim, kombes Pol Frans Barung Mangera, menyatakan bahwa ada tambahan korban ...
I Love That Crazy Little Thing
21 April 2017, by Ayu
Film dengan judul I Love That Crazy Little Thing merupakan sebuah film Comedy, Romance 2016 yang berasal dari negeri China. Film tersebut disutradarai oleh ...
Ini Dia, Barisan Artis Yang Mantap Hijrah di Tahun 2018
21 Juli 2018, by Zeal
Tampang.com - Dunia entertainment memang dikenal sebagai dunia yang bebas, pergaulan yang tanpa batas, bahkan tak sedikit para artis yang sudah terjun ke dunia ...
7 Tips Olahraga Lari Bagi Pemula
13 Juli 2018, by Maman Soleman
Lari merupakan salah satu jenis olahraga yang banyak sekali dilakukan orang. Selain karena mudah dilakukan, olahraga ini tidak memerlukan banyak biaya untuk ...
Pemanasan Global, Konversi Habitat Mengurangi Keanekaragaman Hayati, Mendorong Keseragaman
19 Agustus 2017, by Slesta
Alam menjadi homogenisasi, kata periset di University of California, Davis, dalam sebuah penelitian baru. Penelitian yang diterbitkan minggu ini di jurnal ...
Berita Terpopuler
Polling
Permadi Arya dibayar APBN atau Bukan?
#Tagar
 
Copyright © Tampang.com
All rights reserved
 
Tutup Iklan
hijab