Tampang

Cara Mengatur Keuangan di Tanggal Tua

24 Jul 2018 14:42 wib. 1.110
0 0
Cara Mengatur Keuangan di Tanggal Tua

Tampang.com - Tanggal tua begini memang harus pandai-pandai mengatur kondisi keuangan yang semakin menipis. Biasanya di tanggal tua keuangan sudah mulai macet dan harus berhemat agar bisa tersisa hingga akhir bulan. Banyak orang yang harus rela menahan diri untuk tidak membeli jajan saat tanggal gajian masih lama.

Agar kondisi keuangan tetap stabil hingga akhir bulan, ada beberapa hal yang harus dilakukan sejak awal bulan atau sejak menerima gaji. Berikut ini tips keuangan agar tetap stabil...

1. Selalu sarapan di rumah

Sarapan di rumah akan dapat menekan pengeluaran karena Anda tak perlu mengeluarkan uang untuk membeli makanan diluar untuk sarapan. Biasanya jika sering sarapan di luar rumah, yang terjadi adalah menjadi lebih loyal untuk memberi beberapa makanan sekaligus. Saat sudah sarapan di rumah, keinginan itu pun akan hilang karena perut sudah kenyang.

<123>

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Rezeki  Pas-Pas-an...
0 Suka, 0 Komentar, 31 Mar 2018

POLLING

Apakah Aturan Pemilu Perlu Direvisi?