Tampang

Sering Terbangun di Tengah Malam? Kenapa?

3 Feb 2018 09:37 wib. 2.192
0 0
Sering Terbangun di Tengah Malam? Kenapa?

Konsumsi kafein

Kafein butuh waktu untuk dicerna selama 5-6 jam. Hal ini berarti jika kamu minum kopi jam 7 malam, maka kamu baru bisa tidur dengan nyenyak sekitar pukul 12 malam. Inilah yang kemudian menjelaskan kenapa kamu sering bangun saat tidur jika sebelumnya kamu minum kopi.

Konsumsi alkohol

Alkohol juga bisa memberikan dampak negatif untuk kualitas tidurmu. Hindari minum alkohol sebelum tidur agar efek alkohol tak sampai membuatmu mudah bangun saat tidur.

Kasur yang tidak enak

Terkadang kasur dan alat tidur lainnya yang kamu gunakan juga bisa mempengaruhi kualitas tidurmu. Oleh karena itu pilihlah alat tidur yang nyaman untuk digunakan agar kamu tidak sering bangun di malam hari.

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.