Tampang

Hukuman Squat dari Atasan yang Berujung Maut

18 Agu 2017 20:43 wib. 1.375
0 0
Hukuman Squat dari Atasan yang Berujung Maut

Tampang.com – Untuk melatih para karyawan agar tetap disiplin datang ke kantor tepat waktu, setiap perusahaan tentunya akan memberikan sanksi kepada mereka yang tidak disiplin, adapun sanksi yang diterapkan sangatlah beragam. Biasanya sanksi/hukuman yang diberikan berupa potong gaji atau diberikan hukuman fisik.

Sama halnya dengan sebuah perusahaan real estate di Zhongshan City, China. Perusahaan ini menerapkan hukuman kepada para karyawan yang terlambat datang ke kantor. Hukumannya adalah harus melakukan Squat 100 kali.

Squat merupakan salah satu latihan fisik dimana seseorang melakukannya dengan berdiri lalu setengah jongkok. Melakukan squat sebenarnya sangat baik, karena akan membuat tubuh lebih kuat dan bentuk tubuh akan lebih indah. Lalu bagaimana jika squat ini dilakukan berulang kali dalam jumlah yang banyak?

Seorang karyawan bernama Xiao Fei berusia 15 tahun di China telah tewas setelah ia mendapatkan hukuman dari bos nya. Ia dihukum karena terlambat, dan ia dihukum dengan melakukan Squat sebanyak 100 kali. Terdengar sangat kejam sekali bosnya tersebut.

<12>

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Sejarah Ditemukannya Sikat Gigi
0 Suka, 0 Komentar, 19 Apr 2018
Obat Ampuh Atasi Kantuk Saat Mengemudi
0 Suka, 0 Komentar, 26 Feb 2018

TRENDING