Tampang

Hati-hati, Enam Hal ini Membuat Laptopmu Mudah Rusak!

24 Sep 2017 07:49 wib. 1.224
0 0
Hati-hati, Enam Hal ini Membuat Laptopmu Mudah Rusak!

Menggunakan laptop diatas kasur memang sangat menyenangkan dan membuat kita betah berlama-lama menggunakan laptop. Tetapi, tahukahAnda ? menggunakan laptop diatas kasur bisa membuat laptop gampang rusak karena kasur bahannya lembut serta empuk dan menyerap panas, sedang Ketika laptop menyala, laptop perlu mengeluarkan udara panas. Ketika laptop kita menyala dan mengeluarkan panas, udara panas itu akan terjerembab di kasur, tidak bisa dilepaskan. Sehingga hal semacam ini tentu bisa membahayakan laptop Anda dan membuat laptop gampang rusak.

Meletakkan Benda atau barang Berat Di atas Laptop

Berhati – hatilah ketika menyimpan laptop. Jangan menyimpan laptop di tempat yang tidak diketahui orang lain, sehingga kalau orang lain tidak tahu disitu terdapat laptop, bisa saja mereka meletakan barang-barang atau benda-benda berat yang dapat menghimpit laptop. Laptop yang dihimpit oleh barang-barang yang berat, dapat merusak LCD nya. Ketika LCD itu terlalu berat menanggung beban, maka akan menyebabkan kerusakan diantaranya tampak garis-garis di LCD, bahkan kalau terlalu berat menghimpitnya, laptop bisa sampai tidak bisa dinyalakan.

Mengoperasikan Laptop Pada Suhu Ruangan yang Panas

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Aturan Pemilu Perlu Direvisi?