"Tanggal 9 Desember 2016 itu saya baru liburan dari Australia ke Jakarta," tutur Sarita.
Sarita Abdul Mukti mengungkap fakta jika pernikahan Faisal Haris dengan Jennifer Dunn dilakukan tanpa seizinnya. Pasalnya, kebenaran status pernikahan antara keduanya baru ia ketahui baru-baru ini setelah satu tahun berlalu.
"Saya pikir enggak ya, tapi saya enggak tahu ya kalau mereka menikah di belakang saya, tapi saya pikir enggak sih," ungkap Sarita.