Untuk durasi waktunya film ini menyandang durasi waktu kurang lebih selama 1 jam lebih 30 menit. Selain itu film ini juga digarap oleh dua perusahaan terkenal dibidang perfilman yaitu Rumah Produksi Film Co: Asylum dan Vangard Productions. Ketika permulaan perilisannya, film tersebut menggunakan bahasa English sebagai bahasa utamanya dan lokasi syutingnya di Los Angeles, California, USA.
Film ini bencerita tentang kisah adanya sebuah ancaman yang besar yang akan menyerang bumi dan isinya. Kedatangan ancaman tersebut bukanlah hanya sebuah ancaman biasa, akan tetapi merupakan yang datang dari makhluk Supranatural yang berjumlah sangat banyak sekali. Makhluk tersebut akan menyerang bumi, dengan demikian bumi pastinya dalam bahaya yang cukup besar.