Tampang

Presiden Jokowi Sumbang Sapi di NTB untuk Kurban Tahun Ini

1 Sep 2017 18:32 wib. 1.889
0 0
Presiden Jokowi Sumbang Sapi di NTB untuk Kurban Tahun Ini

Pada tanggal 1 September 2017, umat muslim Indonesia merayakan Hari Raya Idul Adha. Pada hari raya ini, hewan-hewan kurban akan disembelih untuk dibagikan dan disumbangkan dagingnya.

Di Islamic Center Nusa Tenggara Barat (NTB), ada satu sapi jenis Simental yang cukup menarik perhatian. Pasalnya, sapi ini ternyata merupakan sapi sumbangan dari Presidan RI Joko Widodo (Jokowi). Sapi ini memiliki berat sebesar 960 kilogram. Setelah disembelih, dagingnya akan disumbangkan untuk kaum dhuafa, fakir miskin, dan anak yatim yang berada di sekitar Mataram dan Lombok. Panitia telah menyiapkan sejumlah 2 ribu kupon yang dapat dibagikan.

<123>

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.