Kekalahan Persib untuk yang kesekian kalinya ini membuat pelatih Persib Djajang Nurdjaman yang sering dipanggil Djanur, memilih mundur sebagai pelatih tim Persib maung Bandung. Sebelumnya Djajang juga sempat mengungkapkan keinginannya untuk mundur sebagai pelatih Persib karena banyaknya tekanan dari bobotoh Persib saat Persib mengalami beberapa kali kekalahan.
Namun, saat itu Djanur masih kembali ke Persib dan sekarang setelah Persib mendapai hasil negatif, Djanu kembali mengutarakan keinginannya untuk mundur dari pelatih.