Tampang

Makanan Pedas Ternyata Mampu Tingkatkan Metabolisme Tubuh Kamu

11 Agu 2017 19:19 wib. 1.595
0 0
Makanan Pedas Ternyata Mampu Tingkatkan Metabolisme Tubuh Kamu

Mereka menemukan bahwa yang mengonsumsi kapsul berisi capsaicinoids membakar 116 kalori ekstra per hari. Ini lebih besar ketimbang yang hanya mengkonsumsi plasebo.

Hal tersebut terjadi karena capsaicinoids memiliki efek thermogenic, dengan kata lain tubuh menghasilkan panas lebih saat mencerna makanan pedas. Hasil akhirnya, lebih banyak kalori yang terbakar.

Studi yang dilakukan oleh para peneliti dari Purdue University pada 2011 lalu juga menemukan hasil serupa. Dalam riset ini, partisipan yang mengonsumsi cabai merah membakar lebih banyak kalori dan selera makannya menurun.

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Dampak PPN 12% ke Rakyat, Positif atau Negatif?