5. Es krim
Es krim rasanya bukan dessert yang ideal bagi orang-orang yang mempunyai kolesterol tinggi. Pasalnya, tidak dipungkiri bahwa para pembuat es krim biasanya menggunakan susu full fat dan krim untuk membuat es krim, dan bahkan banyak juga yang mengganti bahan-bahan tersebut dengan minyak sayur terhidrogenasi yang pada akhirnya meningkatkan kadar kolesterol dalam tubuh. Demikian seperti dilansir Ndtv, Selasa