Tampang

Benarkah Rasa Pedas Cabai Bisa Bikin Panjang Umur?

12 Feb 2018 11:05 wib. 1.466
0 0
Benarkah Rasa Pedas Cabai Bisa Bikin Panjang Umur?

Tampang.com - Cabai merupakan salah satu pelengkap pada masakan yang rasanya dapat menggugah selera. Walaupun rasanya pedas, tapi sangat banyak pecinta masakan pedas. Nah kabar baiknya untuk para pecinta pedas yaitu bisa memperpanjang usia harapan hidup manusia.

Menurut hasil studi ilmiah terbaru yang telah dilakukan oleh University of Vermont, Amerika Serikat, orang yang gemar mengonsumsi makanan pedas yang berasal dari cabai dapat membantu memperpanjang usia.

Dilansir dari laman CBS News pada Senin (12/2/2018), penelitian ini dilakukan terhadap 16.000 responden yang gemar mengonsumsi cabai dengan tingkat kepedasan yang berbeda mulai dari yang tidak begitu pedas hingga yang rasa pedasnya mampu membuat mulut "kebakaran".

<123>

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Dampak PPN 12% ke Rakyat, Positif atau Negatif?