Tampang

Alasan Mengapa Orang Jepang Cenderung Lebih Sehat, Lebih Bugar, dan Hidup Lebih Lama

28 Agu 2017 08:52 wib. 1.666
0 0
Alasan Mengapa Orang Jepang Cenderung Lebih Sehat, Lebih Bugar, dan Hidup Lebih Lama

Mereka memakan banyak makanan fermentasi

Masakan Jepang sarat dengan makanan fermentasi seperti miso, kedelai, natto, tempe dan kecap hingga rata-rata, tiap orang akan mengkonsumsi makanan fermentasi 1,8 galon per tahun. Mengonsumsi makanan fermentasi memiliki beberapa manfaat kesehatan seperti memperkuat sistem kekebalan tubuh dan melancarkan pencernaan.

Sebagian besar teh yang dikonsumsi adalah teh hijau

Jepang masuk ke dalam sepuluh negara teratas di dunia yang mengonsumsi teh hijau karena sebagian besar teh yang mereka konsumsi berwarna hijau. Teh hijau penuh dengan antioksidan, yang membantu meningkatkan pertahanan Anda melawan kanker. The ini juga mengurangi risiko penyakit jantung dan bahkan meningkatkan fungsi kognitif. Sebuah penelitian juga mengklaim bahwa orang yang meminum 5 cangkir teh hijau sehari akan memiliki tingkat kematian 26 persen lebih rendah.

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Aturan Pemilu Perlu Direvisi?