Tampang

Mengenal Cara Gaya Hidup Sehat Sederhana

25 Jul 2018 20:51 wib. 1.540
0 0
Mengenal Cara Gaya Hidup Sehat Sederhana

 

Berikut adalah tips sederhana untuk hidup sehat bagi jiwa raga diantaranya:

 

  • Lakukan meditasi untuk menyegarkan dan menyeimbangkan antara pikiran dan jiwa sehingga mengurangi stress dan khawatir yang berlebihan.
  • Konsumsi buah dan sayur setiap harinya secara bergantian supaya sistem peredaran darah dan sistem pencernaan juga lancar.
  • Pilih buah dan sayur berwarna cerah karena memiliki kandungan tinggi anti oksidan untuk menghilangkan radikal bebas yang dapat merusak sel-sel di dalam tubuh manusia.
  • Mengurangi makanan olahan seperti makanan cepat saji dan makanan yang dijual di pinggir jalan sehingga tidak baik untuk dikonsumsi.
  • Biasakan berjalan dengan kaki telanjang karena memiliki banyak manfaat untuk mengatasi segala sakit penyakit pada tubuh.
  • Mengeluarkan hal-hal negatif dalam diri dan menjauh kan diri dari orang-orang yang memiliki aspek negatif dalam diri manusia.

 

Hidup sehat memang juga harus dimulai dari kesehatan jiwa dan kesehatan badani supaya lebih seimbang. Usahakan untuk menghindari dari makanan yang dapat merangsang kesukaan untuk menambah porsi makanan sehingga akan membuat seseorang kelebihan berat badan. Jauhi makanan saat sedang berada dalam emosional karena hal ini sebenarnya tidak baik karena akan memberi dampak bagi tubuh yang terus harus mengolah makanan yang dimakan.

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

6 Cara Ampuh Atasi Sakit Kepala
0 Suka, 0 Komentar, 27 Mar 2018

POLLING

Dampak PPN 12% ke Rakyat, Positif atau Negatif?