4. Stop mengeluh dan segera selesaikan masalah
Berhenti mengeluh dan mulailah mencari solusi atas semua masalah yang ada. Di berbagai perusahaan besar, para karyawan dilarang mengutarakan keluh kesahnya tanpa membawa satu solusi pun. Kebiasaan ini akan membuat karyawan mengerjakan pekerjaannya dengan cepat.