Tampang

Hal yang Perlu di Lakukan Saat Mengalami Masa Perubahan Dalam Hidup

7 Des 2017 10:40 wib. 2.680
0 0
Hal yang Perlu di Lakukan Saat Mengalami Masa Perubahan Dalam Hidup

Tampang.com - Semua orang pastilah pernah mengalami masa perubahan atau transisi. Perubahan itu dalam banyak hal bukan hanyak perubahan dari fisik semata namun bisa dalam perubahan pola pikir,kedewasan dan sebagainya.

Perubahan bisa dimulai dari umur, hubungan dengan orang lain, tempat tinggal, pendidikan, hingga pekerjaannya. Secara tidak langsung sifat, karakter, dan sudut pandang mulai berubah. Satu per satu pelajaran hidup kamu dapatkan.

Pastilah akan banyak masa yang dilalui baik itu senang, duka, gembira, bahagia atau yang lainnya. Untuk melewati masa peralihan yang terus terjadi, kamu wajib tahu tiga hal ini.

1. Sebar hal positif

Menghadapi aktivitas harian dengan berbagai macam fenomena dan drama kehidupan memang tidak mudah, banyak sekali hasutan dan bisikan yang kurang menyenangkan. Di sini, belajarlah untuk mengendalikan suatu persoalan dengan baik dan bijak. Ambil segala hal yang positif. Karena, ketika kamu bisa mengambil hal yang positif, akan berdampak kepada diri sendiri. Selanjutnya, kamu bisa bersikap lebih baik terhadap sesama. 

<123>

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Dampak PPN 12% ke Rakyat, Positif atau Negatif?