Tampang

5 Negara Ini Menjadi Negara Terdermawan, Indonesia Peringkat 2

5 Sep 2017 21:31 wib. 1.492
0 0
5 Negara Ini Menjadi Negara Terdermawan, Indonesia Peringkat 2

Tampang.com - Memberi kepada sesama merupakan suatu hal yang diyakini menjadi hal yang baik untuk dilakukan. Bahkan, semua agama pun menganjurkan menolong sesama yang sedang membutuhkan.

Jika begitu, negara mana ya yang paling dermawan di dunia?

Untuk mendapatkan hal ini, riset dilakukan oleh lembaga internasional Gallup. Lembaga ini mengungkapkan 5 negara terdermawan di dunia. Bagaimana dengan Indonesia? Indonesia juga salah satunya.

Untuk mendapatkan hasil ini, lembaga Gallup menilai dari tiga indikator dalam parameter penilaiannya. Ketiga hal itu adalah jumlah penduduk yang mendonasikan uangnya, jumlah kegiatan sukarela hingga jumlah orang yang rela membantu sesama.

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

ISTRI MEMUKUL SUAMINYA
0 Suka, 0 Komentar, 5 Agu 2017

POLLING

Apakah Pilpres 2024 Berlangsung: