7. Mahija Nathaniel
Mahija Natahaniel, putra sulung dari pasangan Amara dan Frans Mohede, terdaftar sebagai mahasiswa Teknik Metalurgi Material di Universitas Indonesia angkatan 2023. Keberhasilan Mahija masuk UI lewat jalur undangan menjadi bukti bahwa anak-anak artis tidak hanya memiliki bakat di bidang hiburan, namun juga mampu berprestasi di tingkat pendidikan tinggi.
Keberhasilan para anak artis ini juga menjadi inspirasi bagi generasi muda untuk tetap mengejar impian pendidikan tinggi tanpa melupakan bakat dan passion yang dimiliki. Dengan adanya berita ini diharapkan dapat memotivasi banyak anak-anak artis lainnya untuk tetap berprestasi di bidang akademis. Keberhasilan mereka adalah bukti bahwa prestasi di bidang pendidikan tinggi dapat diraih oleh siapapun, termasuk anak-anak artis.