Lalu bagaimana dengan pedagang yang mengambil keuntungan yang besar dalam melakukan kegiatan berdagang? Islam tidak memberikan standar tentang pengambilan laba dalam berdagang atau jual beli. Tetapi sudah sepantasnya untuk tidak mendholimi sesama muslim dengan mengambil untung yang terlalu besar. Karena dengan mengambil keuntungan yang besar tentu saja memberatkan kepada pihak pembeli.
Sebagaimana yang dilakukan Rasulullah dalam dal berdagang, beliau tidak menyebutkan harga pokok barangnya denga tujuan agar konsumen tidak merasa rugi serta merasa dipermainkan harga. Karena dengan demikian pembeli akan menerima dengan laba yang diambil oleh pihak penjual asalkan masih dalam tahap wajar.