Tampang

Pelaku Perundungan (Bullying) Siswa SD dan SMP di Thamrin City Diberi Sanksi

18 Jul 2017 15:03 wib. 2.086
0 0
Pelaku Perundungan (Bullying) Siswa SD dan SMP di Thamrin City Diberi Sanksi

Tak hanya sanksi pengeluaran, Dinas Pendidikan mencabut Kartu Jakarta Pintar (KJP) yang mereka miliki. Sujadi juga mengatakan bahwa pelaku bullying bisa jadi lebih dari 9 siswa.

"Pelaku ya ini kita terus kita dalami," kata Sujadi

Berdasarkan penyelidikan kepolisian, peristiwa itu terjadi pada Jumat (14/7/2017) sekitar pukul 13.30 WIB di lantai 3A Thamrin City. Pada video yang berdurasi 50 detik tampak sekumpulan siswa dengan memakai seragam SD dan SMP mengelilingi siswi berseragam putih. Diawal video siswi tersebut mendapat aksi kekerasan oleh beberapa siswa SD-SMP. Tak ada perlawanan yang dilakukan oleh siswi berambut panjang itu.

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.