Tampang

Meluruskan Mitos Menyesatkan Seputar Bedah Caesar

8 Des 2017 08:37 wib. 1.652
0 0
Meluruskan Mitos Menyesatkan Seputar Bedah Caesar

Walaupun terkesan agak terlambat, tetapi langkah melakukan audit terhadap bedah caesar sudah sepatutnya didukung semua pihak, termasuk masyarakat sebagai penerima jasa pelayanan medis. Bedah caesar karena "permintaan pasien" sering dikatakan sebagai indikasi sosial, yakni tidak ingin merasa sakit waktu persalinan, ingin memilih hari lahir bagi anaknya, ingin agar anaknya "lebih pintar" dan sebagainya.

Singkatnya, "ketidaktahuan dan kesoktahuan" pasien sangat besar kontribusinya dalam peningkatan angka bedah caesar. Ironisnya, dokter justru "memanfaatkan" attitude pasien seperti itu dibanding memberikan pengertian serta pemahaman yang benar kepada pasien. Peran dokter mendidik masyarakat (sesuai amanat Kodeki/Kode Etik Kedokteran Indonesia) dalam konteks ini benar-benar sangat diharapkan.

<123>

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.