Membersihkan dan melindungi mulut
Selain itu, air liur juga membantu melindugi mulut dari infeksi dan menjaganya agar tetap bersih.
Air liur juga berfungsi untuk melindungi gigi dan gusi agar terhindar dari kerusakan.
Pasti pernah merasakan tenggorakan kering dan mulut kering yang akhirnya membuat Anda tidak nyaman? Nah, salah beruntung air adanya air liur yang dapat membantu mencegah terjadinya kekeringan pada mulut.