8. Hindari Stres
Kita harus sebisa mungkin untuk menghindari stres. Stres dapat menurunkan daya tahan tubuh kita, sehingga tubuh kita akan lemah dan gampang terserang penyakit.
9. Mendapatkan Asupan Vitamin yang Cukup
Kemudian setelah itu kita butuh asupan vitamin yang cukup untuk menambah daya tahan tubuh agar tidak mudah terserang oleh penyakit.
10. Banyak Minum Air Putih
Salah satu hal yang paling penting dan paling mudah dilakukan dalam pola hidup sehat yaitu minum air putih yang cukup, Minimal 8 kali sehari. Fungsinya ialah agar tubuh tidak mengalami dehidrasi