Tampang

Tips Mengolah Daging agar Empuk dengan Mudah

24 Jun 2024 12:16 wib. 306
0 0
Daging
Sumber foto: Canva

2. Gunakan teknik brining dengan cara:
   - Teknik brining dilakukan dengan cara merendam daging sapi dalam larutan air asin.
     Tujuan dari teknik ini adalah membantu meningkatkan kadar air dan kelembutan pada daging. Garam akan mengubah struktur serat otot, dan menghasilkan daging yang lebih berair serta lebih empuk.

3. Teknik Memasak:
   - Teknik memasak lambat.
     Teknik memasak lambat menggunakan api kecil dan waktu memasak yang lebih lama. Anda dapat mengubah potongan daging yang keras menjadi hidangan yang empuk. Teknik seperti ini cocok digunakan untuk merebus, mengukus, dan memanfaatkan slow cooker untuk mempermudah proses pemasakan.

   - Memanggang.
     Proses memasak dengan teknik memanggang dapat membuat daging menjadi lebih empuk dan beraroma. Namun, Anda harus mengatur suhu yang tepat dalam memasak daging tersebut. Mulailah dengan api besar untuk membakar daging dan pastikan daging tersebut telah mengeluarkan cairan, lalu kecilkan apinya untuk menyelesaikan proses memasak tersebut. Teknik ini bekerja dengan sangat baik untuk potongan daging steak atau sate.

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Simbol-Simbol dalam Gereja dan Maknanya
0 Suka, 0 Komentar, 19 Jul 2024

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.