Tampang

Presiden RI Prabowo Subianto Berpesan kepada Seluruh Kepala Daerah dan Penjabat: Pentingnya Meninggalkan Nama yang Baik

10 Nov 2024 06:10 wib. 77
0 0
Presiden RI Prabowo Subianto Berpesan kepada Seluruh Kepala Daerah dan Penjabat: Pentingnya Meninggalkan Nama yang Baik
Sumber foto: Google

Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, dalam acara Rapat Koordinasi Nasional 2024 di Sentul International Convention Center (SICC), Jawa Barat, Kamis 7 november, memberikan pesan yang sangat penting kepada seluruh pejabat pemerintah pusat dan daerah. Dalam pesannya, Prabowo menekankan betapa pentingnya menjaga nama baik sebagai seorang pemimpin.

Dalam berbagai kesempatan, Prabowo Subianto sering kali menyoroti pentingnya kepemimpinan yang bersih dan bertanggung jawab. Sebagai seorang pemimpin, baik di tingkat pusat maupun di tingkat daerah, menjaga nama baik bukan hanya untuk diri sendiri, tetapi juga untuk keluarga dan masyarakat yang dipimpin.

Pesan yang disampaikan oleh Presiden Prabowo ini seharusnya menjadi perhatian serius bagi seluruh kepala daerah dan penjabat di seluruh wilayah Indonesia. Kepemimpinan yang baik tidak hanya diukur dari pencapaian-pencapaian atas program-program yang dilaksanakan, tetapi juga dari kualitas integritas dan moralitas pemimpin itu sendiri.

<123>

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

8 BUMN Beban Negara Akan Dibubarkan
0 Suka, 0 Komentar, 28 Jun 2024

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.