Tampang

Xiaomi Redmi Note 4 dengan RAM 4 GB telah Resmi Dijual di Indonesia

21 Agu 2017 21:47 wib. 1.453
0 0
Xiaomi Redmi Note 4 dengan RAM 4 GB telah Resmi Dijual di Indonesia

Selain dari memori yang berbeda, spesifikasi lainnya tidak mengalami perubahan.

Pengguna bakal mendapatkan smartphone berbalut logam, layar berukuran 5,5 inci, resolusi full HD, dan desain layar 2,5 D. "Otak" pemrosesan berupa chipset Qualcomm Snapdragon 625 octa-core 2 GHz.

Kamera utama Redmi Note 4 menggunakan sensor tipe BSI CMOS 13 megapiksel dan mendukung phase detection auto focus. Sementara itu, kamera depannya memiliki sensor 5 megapiksel dengan dukungan fitur yang bisa mempercantik foto.

Perangkat yang satu ini sendiri dikenal dengan baterainya yang jumbo. Xiaomi membekali Redmi Note 4 dengan baterai 4.100 mAh.

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Tips Memulai Karir di Dunia Olahraga
0 Suka, 0 Komentar, 5 Jul 2024
Mengapa Om adalah Simbol Suci dalam Hindu
0 Suka, 0 Komentar, 19 Jul 2024

POLLING

Dampak PPN 12% ke Rakyat, Positif atau Negatif?