Tampang

Perkembangan Mental Anak sangat Dipengaruhi dari Cara Mendidik Orang Tuanya

4 Jun 2018 22:18 wib. 1.440
0 0
Perkembangan Mental Anak sangat Dipengaruhi dari Cara Mendidik Orang Tuanya

Orang tua yang mengontrol anak secara berlebihan mulai dari anak bicara, bergaul dan bersikap saat dirumah dan diluar rumah, sampai apa yang anak pakai selalu dkontrol orang tua. Anak-anak harus mematuhi apa yang dibilang orang tua tanpa boleh membantah. Cara mendidik seperti ini akan membuat anak merasa tidak nyaman dan tersiksa dengan kebebasan mereka. Mungkin baik mendidik anak dengan cara mengontrol anak tapi tidak perlu berlebihan sampai anak merasa terkekang.

Orang Tua yang Kurang Hangat terhadap Anak dan Cenderung Bersikap dingin

Orang tua yang seperti ini biasanya beralasan atau berdalih semua yang mereka lakukan demi kebaikan anak-anaknya. Mereka kurang memberikan perhatian terhadap anak dan memberikan penghargaan jika anak memiliki prestasi. Yang ada hanya marah jika anak mendapatkan prestasi yang kurang memuaskan dan mencaci maki anak seolah tidak menuruti apa yang orang tua ajarkan.

Orang Tua yang Banyak Menuntut Anaknya

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Mengejutkan! WhatsApp di Dunia Bisnis
0 Suka, 0 Komentar, 1 Sep 2017
Pengertian dan Fungsi dari VPS
0 Suka, 0 Komentar, 19 Jul 2019

POLLING

Apakah Aturan Pemilu Perlu Direvisi?