Tampang

Gunung Semeru Meletus Lima Kali pada Rabu Pagi, Letusan Tercatat Hingga 1.000 Meter

24 Jul 2025 09:55 wib. 54
0 0
Gunung Semeru Meletus Lima Kali pada Rabu Pagi, Letusan Tercatat Hingga 1.000 Meter

Lebih lanjut, Liswanto mengimbau agar masyarakat tidak melaksanakan aktivitas apa pun dalam radius tiga kilometer dari kawah atau puncak Gunung Semeru. Hal ini dikarenakan ada risiko bahaya dari lontaran batu pijar yang dapat melukai.

Pemantauan berkelanjutan diperlukan untuk mewaspadai potensi awan panas, guguran lava, dan lahar hujan di sepanjang aliran sungai atau lembah yang sumber airnya berasal dari puncak Gunung Semeru. Khususnya, waspadai aliran di sungai seperti Besuk Kobokan, Besuk Bang, Besuk Kembar, dan Besuk Sat. Potensi lahar juga diantisipasi di sungai-sungai kecil yang merupakan anak sungai dari Besuk Kobokan.

<123>

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Penyebab Mata Rabun dan Solusinya
0 Suka, 0 Komentar, 2 Jun 2024

POLLING

Dampak PPN 12% ke Rakyat, Positif atau Negatif?