Tampang

Bobby Kertanegara Rayakan Idul Fitri: "Kucing Istana" Tampil Menggemaskan dengan Baju Koko

31 Mar 2025 18:30 wib. 68
0 0
Bobby Kertanegara, kucing Prabowo Subianto, ikut merayakan Hari Raya Idul Fitri 1446 Hijriah pada hari ini, Senin (31/3/2025), dengan mengenakan baju koko putih.
Sumber foto: Google

Dalam caption unggahannya, Bobby menuliskan:

"SELAMAT HARI RAYA IDUL FITRI, 1 Syawal 1446 Hijriah. Mohon maaf salah dan khilaf lahir dan batin. Selamat berkumpul dengan orang-orang dan anabul-anabul tersayang."

Bobby juga menyampaikan doa agar bulan Ramadan membawa kedamaian dan menghilangkan kebencian di hati banyak orang.

Respon Warganet: Bobby Beli Baju Koko di Tanah Abang?

Penampilan Bobby dalam balutan baju koko putih segera menuai pujian dari warganet. Banyak netizen yang memuji ketampanan "Kucing Istana" ini.

"Ganteng banget, Bobby!" tulis salah satu pengguna Instagram di kolom komentar.

Selain pujian, ada juga warganet yang bercanda soal asal-usul baju koko Bobby.

"Kokonya beli di Tanah Abang atau Thamrin, Bob?" tanya salah seorang netizen, yang langsung menjadi bahan candaan di media sosial.

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Atlet Olimpiade
0 Suka, 0 Komentar, 5 Jul 2024
Mengubah Tantangan Menjadi Peluang
0 Suka, 0 Komentar, 21 Jul 2024

POLLING

Dampak PPN 12% ke Rakyat, Positif atau Negatif?