Tampang

Gempa Susulan M3,1 Kembali Guncang Sukabumi

7 Sep 2024 09:27 wib. 235
0 0
Ilustrasi
Sumber foto: website

Gempa susulan kembali mengguncang wilayah Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat pada Sabtu (7/9/2024) dini hari. Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) mencatat bahwa gempa kali ini memiliki kekuatan Magnitudo 3,1. Informasi tentang gempa ini disampaikan langsung oleh BKMG melalui akun media sosialnya @infoBMKG dengan keterangan, "Gempa Mag:3.1, 07-Sep-2024 02:14:29 WIB."

Dilaporkan bahwa lokasi koordinat gempa ini berada di 7.93 LS-106.81 BT, dengan pusat gempa terletak 108 km Tenggara Kabupaten Sukabumi. Gempa ini terjadi pada kedalaman 10 Km. BKMG memberikan disclaimer bahwa informasi ini disajikan untuk kecepatan, sehingga hasil pengolahan data masih dapat berubah seiring dengan kelengkapan data yang terkumpul.

<123>

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Dampak PPN 12% ke Rakyat, Positif atau Negatif?