Tampang

Ada Bukti Nyata Penciptaan Lapangan Kerja di RI Makin Sempit

9 Okt 2024 17:50 wib. 108
0 0
Ada Bukti Nyata Penciptaan Lapangan Kerja di RI Makin Sempit
Sumber foto: iStock

Sektor ekonomi digital maupun PMA tidak bisa menjadi satu-satunya penyedia lapangan kerja yang layak. Diperlukan kebijakan yang lebih strategis untuk mendorong pertumbuhan lapangan kerja formal yang lebih signifikan.

Para ojek online juga rentan tereksploitasi dalam skema kemitraan semu serta tidak memiliki perlindungan sosial yang memadai. Hal ini tentu saja menunjukkan bahwa pertumbuhan sektor informal seperti ojek online tidak secara langsung melahirkan lapangan kerja yang layak bagi masyarakat Indonesia.

Pemerintah perlu segera merumuskan kebijakan yang lebih meningkatkan lapangan kerja formal yang lebih banyak, sekaligus mendorong penyerapan tenaga kerja dalam 10 tahun mendatang. Membiarkan penduduk usia bekerja berjibaku mencari pekerjaan yang layak tanpa bantuan kebijakan yang berpihak, bisa menjadi bom waktu yang dapat menyeret kondisi perekonomian semakin buruk ke depan.

Dari data dan kondisi lapangan kerja yang ada, tampak bahwa penciptaan lapangan kerja di Indonesia semakin sempit. Hal ini menjadi tantangan yang harus segera diatasi oleh pemerintah dengan kebijakan yang efektif guna mendorong pertumbuhan lapangan kerja yang layakdi Indonesia.

<123>

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.