Tampang

Tak Biasanya, Gunung Bromo Berselimut Salju. Ada Apa?

24 Jul 2017 19:51 wib. 4.922
0 0
Tak Biasanya, Gunung Bromo Berselimut Salju. Ada Apa?

Tampang.com – Sejak seminggu terakhir, cuaca ekstrem melanda kawasan wisata Bromo. Tak dapat diduga sebelumnya, fenomena salju turun pun menjadi buruan wisatawan yang berkunjung ke wisata ala mini.

Nur Cahyo, salah satu pemandu wisata Gunung Bromo mengungkapkan bahwa fenomena salju ini dapat dinikmati oleh wisatawan di sekitar lautan pasir. Salju ini terjadi karena cuaca Bromo yang snagat ekstrem yang berada di bawah 0 derajat Celsius.

“ Tadi waktu Saya mengantar dua tamu dari Swiss, saya sempatkan mengabadikan gambar salju ini. Sanagt terlihat jelas terdapat gumpalan salju – salju di pasir. Padahal, waktu saya mengambil gambar itu adalah pada saat pukul 6.30 WIB dan baru mencair,” Nur Cahyo mengungkapkan.

<123>

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Julukan Unik Pembalap MotoGP
0 Suka, 0 Komentar, 28 Des 2021

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.