Tampang

Remaja India Bunuh Diri Akibat Ikut Tantangan Game Online

17 Agu 2017 18:33 wib. 1.815
0 0
Remaja India Bunuh Diri Akibat Ikut Tantangan Game Online

Permainan ini tidak hanya Ankan sebagai korbannya. Bulan lalu, seorang remaja, Manpreet Sahans dilaporkan bunuh diri dengan melompat dari sebuah bangunan di Mumbai, juga setelah memainkan permainan yang sama.

Permainan dari Rusia itu dipercaya telah mengakibatkan kematian 130 remaja. Melalui permainan itu, satu kelompok sebaya dibuat di situs sosial untuk mendorong pengguna Internet bergabung.

Seorang manajer kelompok akan memberi 'tugas' harian pada ahlinya dimana mereka harus melaksanakan selama 50 hari.Tugas itu antara lain adalah melukai diri yaitu mennyayat kulit dengan mengukir bentuk paus biru di tangan, serta menonton film horor. Tugas yang diberi akan menjadi semakin berbahaya sehingga akhirnya mereka diperintahkan membunuh diri. Dan, Ankan, warga India ini pun tewas.

<123>

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Ilustrasi Kepribadian
0 Suka, 0 Komentar, 12 Jul 2024

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.