Tampang

Fenomena Mengantri di Tempat Makan Kekinian

14 Jan 2018 18:05 wib. 1.701
0 0
Fenomena Mengantri di Tempat Makan Kekinian

Beberapa waktu yang lalu aku tergerak untuk mengunjungi sebuah  cafe baru yang ada di Bandung. Dari luar parkiran sebenarnya sudah terlihat bahwa akan penuh orang di sana, sungguh kendaraan yang terparkir tampak berdesakan dan rapat. Namun, ya aku coba saja lah, mumpung sudah ke situ juga. Namun, tahukah kalian apa yang terjadi di dalam sana? Penuhnya sungguh penuh sungguhan. Sesak! Dan seperti prediksiku di awal, kami ternyata mendapatkan waiting list! Kursi waiting list di balik pintu cafe pun sudah terisi semua. Full! Kalaupun harus mengantri, kami mau tak mau harus berdiri sambil menunggu antriannya. Aku pun bertanya ke salah seorang waitresnya. Ternyata waitinglistnya hingga 8 antrian.  Setelah dikalkulasi, tampaknya stok sabar kami harus sungguh banyak untuk menunggu. Karena stok kesabaran perut kami tampaknya tak bisa menunggu, akhirnya kami pun memutuskan untuk mencari tempat makan lainnya saja. Tak masalah bagi kami jika tempat makan yang nantinya akan kami kunjungi bukanlah tempat makan kekinian.

<123>

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Mengapa Kita Bisa Merasa Takut Sih?
0 Suka, 0 Komentar, 14 Mar 2018

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.