Tampang

Apakah Pasta Asli Italia?

17 Okt 2017 17:27 wib. 2.480
0 0
Apakah Pasta Asli Italia?

Ia menawarkan beberapa mi kepada sang pelaut. Rupanya pelaut itu merasakan mi sangat lezat. Kemudian ia bertanya, apakah ia bisa membawa beberapa mi kembali ke kapal agar bisa menunjukkannya pada Marco Polo.

Marco Polo menamai hidangan baru ini spageti. "Spageti" adalah varian dari bahasa Italia yang berarti 'mi kering yang tipis'.

Ada beberapa perdebatan soal pasta yang dibawa Marco Polo. Versi lain mencatat, pasta sudah ada jauh sebelum pasta muncul di Italia. Catatan dari tahun 1154, tentara Sisilia di Mediterania pada abad ke-13 membawa pasta sebagai bagian ransum makanan mereka.

Hal ini sangat bertolak belakang dengan versi pasta Marco Polo. Marco Polo kebetulan membawa beberapa mi dari Tiongkok ke Italia. Dalam catatan tahun 1154, pasta sudah ada di menu makanan Italia jauh sebelum Marco Polo memulai perjalanannya ke Timur (Tiongkok) di tahun 1271.

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Efek Samping Salah Pijat
0 Suka, 0 Komentar, 13 Apr 2018

POLLING

Dampak PPN 12% ke Rakyat, Positif atau Negatif?