Tampang

5 Gerakan Ini Dapat Membantu Kamu Membentuk Otot Perut di Rumah

14 Apr 2017 22:45 wib. 13.465
0 0
perut sixpack

Sit up adalah gerakan yang dapat membakar tumpukan lemak di perut dan membentuk otot-otot yang ada di sana. Caranya yaitu:

  • Berbaringlah terlentang di atas matras dengan kedua kaki lurus.
  • Tempatkan kedua tangan di belakang atau samping kepala.
  • Berusahalah mengangkat tubuh bagian atas hingga mencapai posisi duduk dengan kaki tetap dipertahankan lurus. Jika Anda kesulitan melakukannya, Anda dapat meminta bantuan seseorang untuk menahan lutut Anda.
  • Jika Anda seorang wanita, disarankan untuk melakukan gerakan sit up dengan posisi lutut ditekut untuk mencegah cedera pada rahim Anda.

2. Back Up

Back Up memiliki gerakan yang berkebalikan dengan sit up. Jika sit up dilakukan dalam posisi terlentang, Back Up dilakukan dengan posisi tengkurap. Caranya yaitu:

  • Berbaringlah dengan posisi tubuh lurus tengkurap di atas matras.
  • Letakkan tangan di samping tubuh atau belakang kepala
  • Berusahalah untuk mengangkat bagian atas tubuh Anda tanpa bantuan tangan dengan tetap mempertahankan perut dan kaki Anda tetap menempel pada matras.

3. Sikap lilin

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Ini Situs Top Up Diamonds Termurah Dan Legal
0 Suka, 0 Komentar, 4 Mar 2022

POLLING

Apakah Aturan Pemilu Perlu Direvisi?