Tampang

15 Manfaat Buah Anggur Merah Bagi Kesehatan

31 Mar 2018 08:55 wib. 4.734
0 0
15 Manfaat Buah Anggur Merah Bagi Kesehatan

2. Mengatasi insomnia

Sebuah penelitian yang dilakukan di italia menunjukkan bahwa di dalam anggur merah terdapat zat melatonin yang bisa membuat pengatur jam tidur di dalam otak bekerja kembali. Jadi ketika anda merasa sulit tidur dan sudah melakukan apapun untuk bisa cepat tidur, mungkin ini adalah saatnya untuk membuka kulkas dan mengambil sedikit anggur merah yang telah anda simpan di dalamnya.

3. Mengatasi tekanan darah tinggi

Bagi anda yang sedang mengalami masalah pada tekanan darah yang terlalu tinggi, anda juga bisa mengonsumsi buah anggur merah ini. hal ini disebabkan karena buah anggur merah mengandung zat melatonin dan kalium yang mampu mengendalikan tekanan darah. selain itu di dalam anggur merah juga terdapat serat yang mampu membersihkan pembuluh darah dari lemak dan koleseterol sehingga peredaran darah menjadi lebih lancar.

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Aturan Pemilu Perlu Direvisi?