Tampang

Lagu Romantis yang Enak di Dengarkan Sesuai Zodiak

3 Mar 2018 10:00 wib. 1.945
0 0
Lagu Romantis yang Enak di Dengarkan Sesuai Zodiak

Yuk, bikin momen ini jadi makin romantis dengan lagu Bila dari Ardhito Pramono.

Capricorn

Sebelum mengambil keputusan, sebaiknya dengarkan intuisi biar enggak mengambil keputusan dalam keadaan emosi. Karena bisa saja, nanti kita malah menyesalinya.

Intuisi dari Yura Yunita paling pas menemani kita di saat-saat seperti ini.

Aquarius

Kesabaran kita sepertinya akan membuahkan hasil. Kerja keras memang tidak pernah bohong, dan gebetan yang tadinya jauh, akan jadi dekat berkat usaha gigih kita.

Film Favorit dari Sheila On 7 pas banget nih menggambarkan perjuangan kita yang enggak kenal lelah.

Pisces

Jomblo? Enggak masalah, tuh. Karena kita merasa ada banyak hal yang ingin dilakukan dan bisa dicapai, jadi masalah hati yang sedang kering enggak akan bikin kita sedih.

Soalnya, saat ini kita lagi fokus memikirkan cara untuk mewujudkan mimpi. Anganku Anganmu dari Isyana Sarasvati dan Raisa bisa jadi soundtrack of our life nih biar selalu semangat.

So,kalian pilih dan sesuai yang mana guys?.

<123>

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Malaikat Izrail
0 Suka, 0 Komentar, 31 Jul 2024

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.