Tampang

5 Resep Cilok Untuk Camilan Di Akhir Pekan

6 Jun 2024 13:08 wib. 92
0 0
Cilok
Sumber foto: Canva

 Bahan-bahan:

- 200 gram tepung sagu
- 25 gram maizena
- 2 siung bawang putih, dihaluskan
- 1/4 sendok teh kaldu ayam bubuk
- 1 sendok teh garam
- 2 batang daun seledri, diiris halus
- 1 buah cabai merah besar, dibuang bijinya, dicincang halus
- 150 ml air, dididihkan
- 6 buah sosis, dipotong 2 bagian, dipotong kembali 4 bagian memanjang

Cara membuatnya hampir serupa dengan cilok goreng keju meleleh, namun dengan tambahan bumbu dan sosis di dalam adonannya. Campurkan tepung sagu, maizena, bawang putih, kaldu ayam bubuk, garam, daun seledri, cabai merah, dan air panas. Aduk hingga kalis, lalu bentuk adonan bulat-bulat dan isi dengan potongan sosis. Setelah itu, rebus cilok sampai matang dan tiriskan. Cilok sosis siap untuk disantap.

Cilok Isi Krispi Jagung Keju

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

madinah
0 Suka, 0 Komentar, 27 Nov 2017

POLLING

Apakah Anda Setuju dengan TAPERA? Semua Pekerja di Indonesia, Gajinya dipotong 3%