Tampang

Pulang Langsung ke Rumah vs Hangout

10 Okt 2017 23:44 wib. 2.076
0 0
Pulang Langsung ke Rumah vs Hangout

Hari ini, aku merasakan sangat lelah. Meeting hingga pukul 7 malam menguras energi dan pikiranku. Ingin rasanya langsung saja berbaring di tempat tidurku dalam waktu sekejap. Ugh, pusing, penat, capek! Nah, ketika aku keluar dari ruangan, aku bertemu dengan beberapa temanku yang hendak hangout ke cafe dekat kantor. Dilema! Antara ingin beristirahat dan butuh ngobrol sebentar dengan teman-temanku ini. Aku ingat ada laporan yang harus tuntas keesokan harinya, namun aku juga butuh refreshing setelah rapat yang super padat tadi. Sungguh sangat ingin, namun teringat dengan ‘hutang’ tugas yang masih belum tuntas. Dilema, itu kata yang terlintas!

Pulang kerja langsung pulang ke rumah, memang tampak lebih ideal dilakukan ketika kita merasa sangat lelah setelah seharian berkutat dengan urusan pekerjaan. Makan kemudian tidur! Itu hal yang mungkin terjadi jika kita pulang kerja dan langsung pulang ke rumah. Memang, waktu kita beristirahat akan lebih banyak dibandingkan jika kita hang out terlebih dahulu sebelum pulang.

<123>

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

Fisik Sehat dengan Terapi Warna
0 Suka, 0 Komentar, 25 Jun 2018

POLLING

Dampak PPN 12% ke Rakyat, Positif atau Negatif?