Selain kemampuan mendasar anak juga selalu diajarkan ahklak yang baik dan iman yang kuat. Kenapa karena dengan ahklak yang baik dan iman yang kuat, anak akan dituntun melakukan kebenaran. Anak berusaha meraih cita – cita dan kesuksesan di jalan yang benar, bukan jalan kebuukan atau yang menentang hukum, baik hukum pemerintah yang berlaku atau agama.
Apabila anak pintar dengan semuanya dunia tapi hal iman kurang maka, jalan meraih kesuksesan akan jalan yang salah dan gelap, yang dapat merugikan diri sendiri.