Tampang

Kapan Ya Waktu yang Tepat untuk Menyatakan Cinta?

12 Feb 2018 14:48 wib. 3.232
0 0
Kapan Ya Waktu yang Tepat untuk Menyatakan Cinta?

Tampang.com - Kamu sedang jatuh cinta pasa seseorang? Namun kamu belum siap untuk mengungkapkannya? Jika kamu masih bingung dengan waktu yang tepat untuk ungkapkan perasaan kamu, ada sebuah survei untuk ungkapkan hal ini.

Survei mengenai hal ini dilakukan oleh Mattress Online. Survei dilakukan dengan melibatkan hingga 1000 orang di Inggris untuk ketahui saat yang tepat untuk ungkapkan perasaan, kapan mereka siap untuk menerima segala hal yang akan terjadi mengenai hubungan mereka berdua.

Mulai dari berkenalan hingga akhirnya berani menyatakan cinta. Berapa lama waktu yang dibutuhkan untuk akhirnya mengatakan ‘aku sangat mencintaimu’ bagi kebanyakan orang?

Lebih dari setengah hasil survei mengungkapkan bahwa mereka akan menunggu setidaknya tiga bulan sebelum mengakui kedalaman perasaan mereka kepada pasangan mereka.

<123>

#HOT

0 Komentar

Belum ada komentar di artikel ini, jadilah yang pertama untuk memberikan komentar.

BERITA TERKAIT

BACA BERITA LAINNYA

POLLING

Apakah Indonesia Menuju Indonesia Emas atau Cemas? Dengan program pendidikan rakyat seperti sekarang.